Pengantar Konsep Legal Di Korporasi

Nadya Fallanda Sutedjo | Professional Legal Officer

  • avatar
  • avatar
  • avatar

Tentang Kelas ini

Konsep legal di korporasi sangat penting kamu pahami ketika terjun di dunia kerja. Kenapa sangat penting? Ini berkaitan dengan perjanjian kerja yang ditawarkan ke kamu. Salah satunya tentang kontrak kerja. Kamu perlu tahu supaya terhindar dari salah paham antara kamu dengan perusahaan, begitupun sebaliknya. Jangan sampai ada hal yang tidak menyenangkan terjadi, hanya karena buta konsep legal di korporasi. Tapi, kamu tidak perlu khawatir, karena kelas ini mengakomodasi kamu untuk mengenal hukum di perusahaan. Mulai dari bentuk usahanya, legalitas kegiatan usaha dan perjanjian kerja seperti PKWT dan PKWTT, hingga tentang aturan waktu kerja dan pengupahannya. Selain itu, kelas ini juga bisa mengakomodasi bagi kamu yang tertarik berprofesi sebagai Legal di Korporasi. Kamu akan tahu persiapan berkarier dan cara menjadi seorang Legal Officer. Sebuah kelas yang didesain supaya kamu menjadi smart worker!

Lihat lebih banyak

Apa yang kamu Pelajari

icon ceklis Mampu menjelaskan ruang lingkup dan konsep perusahaan, pengusaha, pekerjaan dan pekerja dalam hukum perusahaan
icon ceklis Mampu mengidentifikasi bentuk-bentuk usaha: Bukan Badan Hukum, Badan Hukum dan Badan Usaha Milik Negara (BUMN)
icon ceklis Mampu menjelaskan konsep kontrak: sumber hukum, bentuk, pembuatan hingga pelaksanaan, keabsahan dan akibat
icon ceklis Mampu menjelaskan legalitas bentuk dan kegiatan usaha
icon ceklis Mampu menjelaskan hubungan industrial: PKWT dan PKWTT hingga waktu kerja dan aturan pengupahannya
icon ceklis Mampu menjelaskan perlindungan yang ada dalam hubungan industrial
icon ceklis Mampu menjelaskan perselisihan yang ada dalam hubungan industrial
icon ceklis Mampu menjelaskan penyelesaian perselisihan hubungan industrial
icon ceklis Mampu menjelaskan strategi sebagai seorang Legal Officer: logika hukum, drafting dan review serta opini hukum
icon ceklis Mampu mengetahui persiapan berkarier sebagai Legal Officer serta cara mendapatkan pekerjaan sebagai Legal Officer
Lihat lebih banyak

Kurikulum

15 Chapter | 2 Jam 2 Menit

Apa Yang Berbeda di Kelas.work?

Assignment

Sistem Belajar

Temukan kebebasan belajar dengan sistem online yang memudahkanmu belajar dimanapun.

Belajar

Jadwal Belajar

Tidak ada lagi batasan waktu! kamu bebas akses materi kapan pun kamu siap untuk belajar.

Sertifikat

Klaim Profesional Sertifikat

Setelah menyelesaikan kelas, kamu akan mendapatkan sertifikat profesional yang diakui industri.

Video Pembelajaran

Belajar dari Ahlinya

Kamu akan belajar langsung dengan mentor yang telah memiliki pengalaman profesional di bidangnya.

Mentor

Nadya Sutedjo merupakan seorang yang memiliki pengalaman berkarier sebagai Legal Officer. Saat ini ia menjabat sebagai Legal Officer di Tedco Group Indonesia yang berbasis di Jakarta. Antusiasnya yang tinggi terhadap dunia hukum membuatnya ikut terjun sebagai konten kreator dengan membagikan pengetahuan seputar hukum di dunia kerja. Mengemas konten hukum yang relevan dengan permasalahan umum di tempat kerja. Tentu saja beserta dengan solusi yang bisa dilakukan. Nadya melakukannya karena ingin mengedukasi hukum korporasi pada masyarakat luas, khususnya fresh graduate saat terjun ke dunia kerja. Hadirnya kelas ini adalah bentuk kepedulian Nadya untuk membantu kamu memahami lebih jauh mengenai konsep legal di korporasi.

Lihat lebih banyak
Semua Ulasan (825)
avatar
Tidak / belum bekerja

avatar
Mahasiswa / pelajar

avatar
Wiraswasta / pengusaha
Keren

avatar
Tidak / belum bekerja

avatar
Profesional
Ingin tau dan memahami

Kelas Lain yang Mungkin Kamu Suka
cover class - 80%
Kelas.work
Basic Human Resources
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Yuliana Dewi, S. Psi. Head of Organization Development & Talent Management, dan HRBP at EMTEK Group
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Master Human Resources
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Pieter Andrian, MM, MBA Vice President Group HR Emtek
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Human Resources Intermediate Level
Menengah
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Yuliana Dewi, S. Psi. Head of Organization Development & Talent Management, dan HRBP at EMTEK Group
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Admin HR : Pengelola Administrasi Karyawan
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Puji Astuti, S.Psi Human Resource Generalist di PT. Cahaya Qorindo Sejahtera
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Cara Kerja Human Resources Business Partner (HRBP) Di Perusahaan
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Nugraha Abdillah HUMAN RESOURCES BUSINESS PARTNER | HRBP CERTIFIED
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas