Membuat UI Desain Landing Page Menggunakan Figma

Farhan Muhammad | Freelance UI/UX Designer di Digital Marketing Agency

  • avatar
  • avatar
  • avatar

Tentang Kelas ini

Landing page adalah halaman web khusus yang dirancang untuk menerima pengunjung pada saat mengklik tautan atau iklan tertentu. Tujuan utama dari landing page adalah untuk mengarahkan pengunjung ke tindakan tertentu, seperti mengisi formulir, mendaftar, membeli produk, mengunduh ebook, atau melakukan tindakan lain yang diinginkan oleh pemilik situs web. Untuk itu di kelas ini kamu akan belajar mengenal UI design, memahami prinsip UI design, mengenal Figma, auto layout memahami landing page, jenis landing page, hingga praktik membuat landing page dengan case study! Pelajari secara lengkapnya di kelas ini!
Lihat lebih banyak

Apa yang kamu Pelajari

icon ceklis Pemahaman prinsip UI design
icon ceklis Pengenalan Figma
icon ceklis Pemahaman auto layout
icon ceklis Pembuatan landing page
icon ceklis Formula AIDA
icon ceklis Pembuatan Wireframe
icon ceklis Pembuatan Hi-Fi
icon ceklis Praktik case study
icon ceklis Dokumentasi hasil desain
Lihat lebih banyak

Kurikulum

16 Chapter | 3 Jam Menit

Apa Yang Berbeda di Kelas.work?

Assignment

Sistem Belajar

Temukan kebebasan belajar dengan sistem online yang memudahkanmu belajar dimanapun.

Belajar

Jadwal Belajar

Tidak ada lagi batasan waktu! kamu bebas akses materi kapan pun kamu siap untuk belajar.

Sertifikat

Klaim Profesional Sertifikat

Setelah menyelesaikan kelas, kamu akan mendapatkan sertifikat profesional yang diakui industri.

Video Pembelajaran

Belajar dari Ahlinya

Kamu akan belajar langsung dengan mentor yang telah memiliki pengalaman profesional di bidangnya.

Mentor

Farhan Muhammad, seorang Product Designer di Digital Marketing Agency. Pengalaman profesionalnya sudah lebih dari 3 tahun di UI/UX Design. Mengawali karier sebagai UI/UX Design di salah satu konsultan IT yang waktu itu masih semester 2, Farhan terus melebarkan jangkauannya menjadi UI/UX Design dengan mendirikan komunitas UI/UX selain itu sedang membangun coptera digital lagi membuat beberapa product digital.

Semua Ulasan (16)
avatar

avatar
Entry Level-UI/UX Designer
Bagus & menarik

avatar
Karyawan swasta

avatar
Profesional
mantap

avatar
Pekerja lepas / freelance

Kelas Lain yang Mungkin Kamu Suka
cover class - 80%
Kelas.work
UX Design Fundamental for Beginner
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Mahardhika Sulistyo Product Design Lead at ALAMI Sharia
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Belajar Figma untuk UI/UX Mobile Apps
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Yoseph Duna Product Designer at Unicorn E-Commerce Company
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 74%
Kelas by Kreator
Belajar UI & UX Designer dari Dasar
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Qourse.Id Windi Romania
Rp49.000 Rp189.000
Beli Kelas
cover class - 87%
Kelas by Kreator
Belajar Design Thinking untuk Pemula
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Brainbox Academy Ivandhia Nangin - Visual Designer
Rp99.000 Rp749.000
Beli Kelas
cover class
Kelas by Kreator
Design System untuk UI yang Konsisten
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Randi Apriansyah Sr. UI/UX Designer at Logistic Company
Rp129.000
Beli Kelas