Kinemaster Master Class: Jago Ngedit Video Dengan HP !

Heru Mudiyanto, M.Pd. | Instruktur Kinemaster

  • avatar
  • avatar
  • avatar

Tentang Kelas ini

Video menjadi komoditi yang paling banyak dibagikan di internet saat ini, terlebih semenjak booming-nya aplikasi Youtube, Instagram Reels dan TikTok. Video digunakan sebagai media penjualan untuk bisnis, media pembelajaran, bahkan alat branding bagi individu dan perusahaan besar. Video yang bagus, umumnya harus mengikuti 3 tahap penting yaitu Pra-Produksi, Produksi, dan Post Produksi. Video editing terletak pada tahap Post-Produksi, tanpa tahapan ini video masih dalam kondisi yang berantakan, bahkan keseluruhan aspek dari produksi video tidak akan bisa berpadu menjadi suatu karya masterpiece. Sayangnya masih banyak anggapan bahwa editing video yang bagus haruslah mahal dan rumit. Padahal kegiatan editing video bisa dilakukan dengan mudah, murah, dan berkualitas, hanya menggunakan aplikasi Kinemaster. Tapi untuk mendapatkan hasil yang optimal, diperlukan strategi khusus. Oleh karena itu, kelas ini cocok banget buat kamu yang mau menghasilkan video profesional dengan cara mudah, murah, tentunya dengan hasil yang berkualitas.
Lihat lebih banyak

Apa yang kamu Pelajari

icon ceklis Memahami dasar-dasar editing video menggunakan Kinemaster
icon ceklis Memahami cara membuat Motion Graphic Video
icon ceklis Memahami cara membuat Intro Video
icon ceklis Memahami cara membuat Variatif Text
icon ceklis Mampu menggunakan Teknik Chroma Key
icon ceklis Membuat video iklan, dan video tutorial dengan Kinemaster
Lihat lebih banyak

Kurikulum

9 Chapter | 5 Jam 9 Menit
    • Introduction

      Peserta mampu memahami apa yang akan dipelajari di dalam kelas 

    • Editing Video HP VS Editing Video di PC

      Peserta mampu memahami perbedaan editing video HP dengan Editing Video PC

    • Peluang Usaha Smartphone Video Editor

      Peserta mampu melihat peluang usaha smartphone video editor

    • Kelebihan Smartphone Videography

      Peserta mampu memahami kelebihan smartphone videography

    • Aplikasi Editing Video di HP

      Peserta mampu mengenal berbagai aplikasi editing video di HP

    • Pengenalan Kinemaster

      Peserta mampu menjelaskan aplikasi kinemaster 

    • Mengenal Lembar Kerja Kinemaster 1

      Peserta mampu memahami tampilan dan fungsi menu tampilan awal kinemaster

    • Mengenal Lembar Kerja Kinemaster 2

      Peserta mampu memahami fungsi menu pada lembar kerja utama kinemaster

    • Mengenal Lembar Kerja Kinemaster 3

      Peserta mampu memahami fungsi menu video pada lembar kerja kinemaster

    • Mengenal Lembar Kerja Kinemaster 4

      Peserta mampu memahami fungsi menu gambar / graphic pada lembar kerja kinemaster

    • Mengenal Lembar Kerja Kinemaster 5

      Peserta mampu memahami fungsi menu audio pada lembar kerja kinemaster

    • Mengenal Lembar Kerja Kinemaster 6

      Peserta mampu memahami fungsi menu setting pada lembar kerja kinemaster

    • Mengenal Lembar Kerja Kinemaster 7

      Peserta mampu memahami fungsi menu layer pada lembar kerja kinemaster

    • BASIC EDITING 1

      Peserta mampu memahami cara menambahkan, memotong, dan mengedit video di kinemaster

    • BASIC EDITING 2

      Peserta mampu memahami cara menambahkan, memotong, dan mengedit gambar di kinemaster

    • BASIC EDITING 3

      Peserta mampu memahami cara menambahkan, memotong, dan mengedit text di kinemaster

    • BASIC EDITING 4

      Peserta mampu memahami cara menambahkan, memotong, dan mengedit audio di kinemaster

    • BASIC EDITING 5

      Peserta mampu memahami cara menambahkan, dan mengedit efek transisi di kinemaster

    • BASIC EDITING 6

      Peserta mampu memahami cara menyimpan dan mengeksport video di  kinemaster

    • Menggunakan Fitur Get Project Kinemaster

      Peserta mampu memahami cara mendownload, dan mengedit template video di fitur get project kinemaster

Apa Yang Berbeda di Kelas.work?

Assignment

Sistem Belajar

Temukan kebebasan belajar dengan sistem online yang memudahkanmu belajar dimanapun.

Belajar

Jadwal Belajar

Tidak ada lagi batasan waktu! kamu bebas akses materi kapan pun kamu siap untuk belajar.

Sertifikat

Klaim Profesional Sertifikat

Setelah menyelesaikan kelas, kamu akan mendapatkan sertifikat profesional yang diakui industri.

Video Pembelajaran

Belajar dari Ahlinya

Kamu akan belajar langsung dengan mentor yang telah memiliki pengalaman profesional di bidangnya.

Mentor

Heru Mudiyanto, M.Pd. merupakan instruktur Kinemaster, Dosen dan serta Kinemaster Creator. Beberapa template video karyanya bisa didownload di aplikasi Kinemaster Get Project. Ia adalah seorang pengajar online video editing di berbagai platform seperti Udemy, bizlab.id, pintar.co, rigi, dan beberapa platform lainnya. Selain menjadi instruktur kinemaster dan pengajar online, ia adalah seorang dosen, sehingga mampu membuat kurikulum kelas yang terstruktur dan memudahkan peserta menguasai tentang materi yang diajarkan. Bersama Heru, kamu akan belajar bagaimana cara editing video dengan mudah, cepat dan murah hanya menggunakan Kinemaster di HP-mu!

Lihat lebih banyak
Semua Ulasan (28)
avatar

avatar
Karyawan swasta
Good

avatar
Mahasiswa / pelajar
test

avatar

avatar
Karyawan swasta
cukup memberikan wawasan yang baru

Kelas Lain yang Mungkin Kamu Suka
cover class - 80%
Kelas.work
Teknik Photoshoot Produk Fashion Profesional
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Henny Andryani Founder Tvesday Project Professional Product Photographer
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Sinematografi Dasar dalam Periklanan Media Sosial
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Ahmad Daurroffi CEO of URRO FILMS
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Eksplorasi Adobe Illustrator untuk Pemula
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Paramitha Rusli Professional Graphic Designer
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Food Photography Menggunakan Iphone
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Nanang Rachmanto Foodie TikTok Content Creator
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Membuat Video Berkualitas dengan Kamera Mirrorless
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Ekky Arransyah Founder of Karna Picture dan Sandhyakala Sinema
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas