Basic Impactful Presentation Skill

Ahmad Juweni | Head of Sales di PT Hankook Tire Sales Indonesia

  • avatar
  • avatar
  • avatar

Tentang Kelas ini

Kemampuan presentasi sangat dibutuhkan oleh para profesional di semua level dan berbagai bidang usaha. Bahkan, tak jarang kemampuan ini sangat memengaruhi kesuksesan karier seseorang. Namun, sayangnya, terkadang presentasi yang kita tampilkan belum jelas, tidak melakukan tatapan secara langsung, terlalu fokus pada slide presentasi, dan akhirnya pesan atau ide tidak tersampaikan dengan baik, bahkan meninggalkan kesan yang tidak baik terhadap presenter. Kelas ini dibuat untuk membantu para profesional dan karyawan di semua bidang untuk bisa meningkatkan kemampuan presentasi yang menarik dan meyakinkan! Lalu apa saja sih materi di kelas ini? Memahami dasar komunikasi dan presentasi, kesalahan yang umum terjadi pada saat presentasi, menentukan pesan presentasi yang menarik, membuat struktur presentasi yang mengesankan, teknik opening, penyampaian isi dan closing presentasi, mengatasi grogi, hingga mengatur audiens! Pelajari seluruh rangkaian materinya di sini!
Lihat lebih banyak

Apa yang kamu Pelajari

icon ceklis Dasar-dasar komunikasi
icon ceklis Kemampuan presentasi
icon ceklis Tahapan-tahapan presentasi
icon ceklis Cara menentukan pesan presentasi
icon ceklis Menentukan pesan headline
icon ceklis Membuat struktur presentasi
icon ceklis Teknik membawakan presentasi
icon ceklis Cara membuat PowerPoint
icon ceklis Cara memanajemen audiens
icon ceklis Studi kasus
Lihat lebih banyak

Kurikulum

12 Chapter | 1 Jam 23 Menit

Apa Yang Berbeda di Kelas.work?

Assignment
Sistem Belajar

Temukan kebebasan belajar dengan sistem online yang memudahkanmu belajar dimanapun.

Belajar
Jadwal Belajar

Tidak ada lagi batasan waktu! kamu bebas akses materi kapan pun kamu siap untuk belajar.

Sertifikat
Klaim Profesional Sertifikat

Setelah menyelesaikan kelas, kamu akan mendapatkan sertifikat profesional yang diakui industri.

Video Pembelajaran
Belajar dari Ahlinya

Kamu akan belajar langsung dengan mentor yang telah memiliki pengalaman profesional di bidangnya.

Mentor

Ahmad Juweni, seorang Head of Sales di PT Hankook Tire Sales Indonesia, dan juga seorang BNSP Certified Trainer. Juweni berpengalaman di bidang product development, customer service, project management, sales planning, business development, strategic development, B2B Sales & Marketing, Retail sales & marketing, distributorship development and management, serta leadership lebih dari 17 tahun di 3 multinational company yaitu Bridgestone, Nissan dan Hankook. Beberapa pencapaian selama berkarir di 3 perusahaan tersebut antara lain adalah Bridgestone employee of the year, Bridgestone Youngest Manager, Bridgestone Asia Pacific Total Quality Management Winner, Bridgestone Global Total Quality Management Top 15, Hankook Global Proactive Leader Award Top 5 in the Category. Moto hidupnya adalah learning & sharing, yang membawanya mendapatkan beasiswa 9 tahun berturut-turut, menamatkan Master of Management di PPM School of Management, menerbitkan buku memoar tentang perjalanan meraih beasiswa dan karier impian, berbagi pengetahuan dan pengalaman dengan menjadi dosen tamu di beberapa kampus untuk mata kuliah brand management, marketing strategic, consumer behaviour. Dan telah memberikan seminar di berbagai kampus dan sekolah tentang cara belajar efektif, motivasi dan inspirasi karier. Serta telah memberikan training di berbagai perusahaan tentang komunikasi, kepuasan pelanggan, salesmanship, career development, personal development, presentation skill dan lain sebagainya. Ahmad Juweni adalah mentor yang ideal untuk kamu belajar berbagai softskill yang menunjang kemajuan dan perkembangan karier.

Lihat lebih banyak

Semua Ulasan (1)

avatar
Mahasiswa / pelajar
Materi dan Video Berkualitas Sangat Baik

Kelas Lain yang Mungkin Kamu Suka