Apa yang akan kamu dapatkan di modul ini?

Memahami Data dan Data Science

Tools yang Dibutuhkan oleh Seorang Data Scientist

Karakteristik Dari Sebuah Data

Data Structure

SQL, RDBMS dan Perintah Dasar dalam SQL

Library Pandas Python untuk Pengolahan Dtaframe

Penerapan Statistika Pada Sebuah Data

Kurikulum

Semua Ulasan

   Bagus

contoh real kasua untuk T-Test tambahin lagi


avatar Hafizur Rachman, 04/06/2023
   Bagus

lumayan paham penjelasan,tapi masih bingung di python.


avatar Edy Susanto, 01/06/2023
   Bagus

Masih baru pemahaman butuh bimbingan


avatar Fendy, 01/06/2023
   Bagus

-Pengenalan data sicence mudah dipahami dan menarik - Penjelasan python cukup lengkap, namun saya sarankan assignment yang diberikan berupa koding daripada pemahaman konsep -Dalam sql basic, mungkin ....

Lihat lebih banyak
avatar Leo Gunadarma, 20/03/2023

Tentang Modul

Data is the new oil yang berharga dan berperan penting untuk memberikan insight bagi pengembangan bisnis. Banyaknya jumlah data yang kita hasilkan setiap harinya ini, dibutuhkan profesi atau pekerjaan yang dapat mengolah data tersebut. Terlebih Data Science mendapatkan predikat pekerjaan yang paling dicari. Nah, apakah kamu tertarik untuk berkarier di bidang ini?  Yuk kenali apa itu Data Science dan fundamentalnya sebagai pengantar kariermu di kelas ini!

Tentang Mentor

mentor photo

Stephanie

Data Scientist at Unilever

Stephanie, seorang data scientist di perusahaan Unilever. Ia juga lulus dengan beasiswa penuh di Institut Teknologi Bandung (ITB) jurusan Matematika. Dunia data adalah passion yang dimilikinya sejak lulus kuliah, berbagai penghargaan seperti juara pertama Asean Data Science Explorers National Final dan juga lisensi programming untuk Data Science dan practical statistics. Berbagai pengetahuan dan pengalaman tentang Data Science akan dituangkan ke dalam kelas ini khusus untuk kamu.

Detail Modul

Level Modul : Pemula
40 Chapter (Total : 5 jam 53 menit)
Rangkuman Materi & Glosarium
Assignment
Grup Diskusi
Proyek Latihan

Apa yang akan kamu dapatkan di modul ini?

Memahami Data dan Data Science

Tools yang Dibutuhkan oleh Seorang Data Scientist

Karakteristik Dari Sebuah Data

Data Structure

SQL, RDBMS dan Perintah Dasar dalam SQL

Library Pandas Python untuk Pengolahan Dtaframe

Penerapan Statistika Pada Sebuah Data

Kurikulum

Detail Modul

Level Modul : Pemula
40 Chapter (Total : 5 jam 53 menit)
Rangkuman Materi & Glosarium
Assignment
Grup Diskusi
Proyek Latihan

Tentang Modul

Data is the new oil yang berharga dan berperan penting untuk memberikan insight bagi pengembangan bisnis. Banyaknya jumlah data yang kita hasilkan setiap harinya ini, dibutuhkan profesi atau pekerjaan yang dapat mengolah data tersebut. Terlebih Data Science mendapatkan predikat pekerjaan yang paling dicari. Nah, apakah kamu tertarik untuk berkarier di bidang ini?  Yuk kenali apa itu Data Science dan fundamentalnya sebagai pengantar kariermu di kelas ini!

Tentang Mentor

mentor photo

Stephanie

Data Scientist at Unilever

Stephanie, seorang data scientist di perusahaan Unilever. Ia juga lulus dengan beasiswa penuh di Institut Teknologi Bandung (ITB) jurusan Matematika. Dunia data adalah passion yang dimilikinya sejak lulus kuliah, berbagai penghargaan seperti juara pertama Asean Data Science Explorers National Final dan juga lisensi programming untuk Data Science dan practical statistics. Berbagai pengetahuan dan pengalaman tentang Data Science akan dituangkan ke dalam kelas ini khusus untuk kamu.

Semua Ulasan

   Bagus

contoh real kasua untuk T-Test tambahin lagi

avatar Hafizur Rachman, 04/06/2023
   Bagus

lumayan paham penjelasan,tapi masih bingung di python.

avatar Edy Susanto, 01/06/2023
   Bagus

Masih baru pemahaman butuh bimbingan

avatar Fendy, 01/06/2023
   Bagus

-Pengenalan data sicence mudah dipahami dan menarik - Penjelasan python cukup lengkap, namun saya sarankan assignment yang diberikan berupa koding daripada pemahaman konsep -Dalam sql basic, mungkin ....

Lihat lebih banyak
avatar Leo Gunadarma, 20/03/2023