Salad Buah dan Salad Sayur: Ide Bisnis Rumahan Menguntungkan

Dhea Anugerah Putri | Founder of Toffee Treats

  • avatar
  • avatar
  • avatar

Tentang Kelas ini

Makanan sehat hari ini bukan hanya kebutuhan, tapi juga berubah menjadi sebuah tren. Salad buah dan salad sayur semakin dikenal di kalangan masyarakat. Bukan semata-mata karena enak, tetapi kedua makanan ini bisa menjadi alternatif bagi mereka yang perlu supply gizi yang sehat dengan cara yang praktis. Kombinasi rasa manis dan segar dari buah dan sayur, lalu bertemu dengan rasa asam dari dressing salad merupakan alasan mengapa masyarakat menyukai salad. Di samping itu, meningkatnya kegemaran masyarakat dalam mengkonsumsi salad membawa dampak lain pada roda perekonomian. Hal ini membuka peluang untuk banyak orang untuk memulai bisnis rumahan yang bisa dikelola secara mandiri. Cara pembuatan salad lengkap dengan dressingnya yang mudah dan modal usaha yang tidak begitu mahal membuat kelas ini sangat cocok untuk dipelajari untuk memulai bisnis salad rumahan. Tidak hanya itu, di kelas ini juga kamu akan mendapatkan cara food styling dan food photography yang sangat menunjang dalam dunia bisnis terlebih jika kamu menggunakan media online. Sebuah rangkaian kelas yang didesain untuk membuatmu berani untuk memulai bisnis dari rumahmu sendiri.
Lihat lebih banyak

Apa yang kamu Pelajari

icon ceklis Mampu membuat salad buah dan dressingnya
icon ceklis Mampu membuat salad sayur dan dressingnya
icon ceklis Mampu mengetahui kandungan gizi salad buah dan salad sayur
icon ceklis Mampu mengetahui teknik pemilihan buah dan sayur untuk dijadikan salad
icon ceklis Mampu mengetahui ketahanan salad buah dan salad sayur
icon ceklis Mampu mengetahui modal yang diperlukan untuk membuat salad
icon ceklis Mampu memahami pentingnya food styling salad
icon ceklis Mampu memahami pentingnya food photography
icon ceklis Mampu mengetahui modal untuk memulai bisnis salad
icon ceklis Mampu mengetahui strategi memasarkan salad
Lihat lebih banyak

Kurikulum

10 Chapter | 1 Jam 4 Menit
    • Perkenalan

      Halo, Teman Kelas! Selamat datang di kelas Salad Buah dan Salad Sayur: Ide Bisnis Rumahan Menguntungkan. Di chapter ini kita akan berkenalan dengan mentor terlebih dahulu dan mendengarkan materi apa saja yang akan kamu dapat. Manfaat dari mengikuti kelas ini akan kamu dapatkan langsung dengan memutar video ini. Yuk, play!
    • Salad. Apa itu?

      Kita awali kelas ini dengan mengenal salad dan jenis-jenisnya. Ada begitu banyak jenis salad. Beberapa pasti sudah kamu ketahui, tapi kamu udah tahu belum salad bisa bertahan hingga berapa lama? Kita sama-sama cari tahu di chapter ini ya!
    • Miniquiz (Salad. Apa itu?)
    • Salad Buah 5 Menit Jadi!

      Sudah berkenalan dengan jenis salad, sekarang kita langsung eksekusi bagaimana cara membuat salad buah. Selain itu, kamu juga akan diberitahu teknik pemilihan buah yang cocok untuk salad lengkap dengan kandungan gizinya. Mau tahu kenapa salad bisa jadi alternatif supply gizi yang praktis? Jawabannya di chapter ini. Yuk langsung tonton!
    • Miniquiz (Salad Buah 5 Menit Jadi!)
    • Resep Salad Sayur

      Salad buah udah. Kita lanjut ke salad sayur di chapter ini. Di sini kamu akan tahu resep salad sayur dari mulai teknik pemilihan sayur, tentu saja lengkap dengan kandungan gizi di dalamnya. Salad sayur bisa loh jadi makanan buat kamu yang sedang diet ataupun vegetarian. Kita nonton langsung di sini yuk!
    • Miniquiz (Resep Salad Sayur)

Apa Yang Berbeda di Kelas.work?

Assignment

Sistem Belajar

Temukan kebebasan belajar dengan sistem online yang memudahkanmu belajar dimanapun.

Belajar

Jadwal Belajar

Tidak ada lagi batasan waktu! kamu bebas akses materi kapan pun kamu siap untuk belajar.

Sertifikat

Klaim Profesional Sertifikat

Setelah menyelesaikan kelas, kamu akan mendapatkan sertifikat profesional yang diakui industri.

Video Pembelajaran

Belajar dari Ahlinya

Kamu akan belajar langsung dengan mentor yang telah memiliki pengalaman profesional di bidangnya.

Mentor

Dhea Anugerah Putri adalah seorang food enthusiast yang memulai bisnis makanan onlinenya yang bernama Toffee Treats sejak tahun 2019. Kesukaannya terhadap eksplorasi makanan juga membawa Dhea pada bisnis salad buah dan salad sayur. Melalui kelas ini Dhea akan berbagi cara membuat salad buah dan salad sayur dengan bahan yang mudah dicari untuk kamu praktikan langsung sendiri. Selain itu, Dhea juga akan membuka modal bisnis salad yang bisa kamu ikuti dan kembangkan sendiri. Rangkaian materi yang akan Dhea berikan bertujuan supaya kamu mendapatkan ide untuk memulai bisnismu sendiri dari rumah.

Lihat lebih banyak
Semua Ulasan (46)
avatar
Karyawan swasta
mudah dan gampang dimengerti

avatar
Corporate Controller
a

avatar
Pegawai negeri sipil (PNS)

avatar
Mahasiswa / pelajar
Materi dan Kualitas Video sudah bagus

avatar
Tidak / belum bekerja

Kelas Lain yang Mungkin Kamu Suka
cover class - 80%
Kelas.work
Menjahit Baju, Menjadi Penjahit Nomor Satu
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Wirayanti Penjahit dan Content Creator
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
MUA Wedding: Profesi dengan Bayaran Mahal
Menengah
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Madeline Professional Make Up Artist dan Founder Linemakeupartist
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Merangkai Buket Bunga, Merangkai Penghasilan
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Linda Bella Anggela Founder of Beflorist
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Cara Menghasilkan Uang dari Bisnis Internet
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Kristine Emalia Founder Karyawan Millionaire , Komunitas Bisnis Internet Dash
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas
cover class - 80%
Kelas.work
Hairdo: Kemampuan Menjanjikan di Dunia Kecantikan
Pemula
  • avatar
  • avatar
  • avatar
   
Dewi Christine Professional Hair Stylist
Rp49.000 Rp250.000
Beli Kelas